KEGIATAN EKSTRAKULIKULER TARI
![]() |
FOTO LOMBA SENI ANAK NASIONAL |
Selain kegiatan akademik SD Negeri Tembalang juga ditunjang dengan kegiatn non akademik seperti ektrakulikuler tari, Pramuka dan komputer. Kegiatnn ektra ini dimaksudkan untuk mengebangkan bakat anak didik, melatih kerjasama dan disiplin.

Segudang prestasi yang sudah diraih lewat ektra tari yang ada di SD Negeri Tembalang diantaranya juara I modern dance sekota semarang, juara II seni anak nasional tingkat kecamatan tahun 2012, juara II seni anak nasional tingkat kecamatan tahun 2013 dan masih banyak lagi prestasi yang ditorehkan lewat ektra tari ini.
Selain dukungan pihak sekolah campur tangan orang tua pun sangat penting dalam meraih keberhasilan dan kesuksesan SD Negeri Tembalang. campur tangan orang tua ini diharapkan dapat mendukung kelancaran kegiatan ekrakulikuler tari yang ada anak akan lebih termotivasi dengan adanya dukungan orang tua tanpa dukungan orang tua rasanya berat untuk meraih keberhasilan.Untuk itu sekolah dan orang tua harus menjalin komunikasi yang baik demi terciptanya insan yang berkualitas yang nantinya akan membawa harum nama baik bangsa Indonesia.